Masa pubertas adalah masa perubahan dari fase anak-anak menuju fase dewasa. Masa pubertas terjadi pada fase hidup remaja. Masa remaja adalah fase penyesuaian dari masa anak-anak akhir ke fase dewasa awal. Masa remaja awal berkisar pada usia 10-12 tahun. Masa remaja berakhir pada usia 18-22 tahun. Masa pubertas yang dialami oleh setiap anak berbeda-beda antara satu dengan yang lainnya.
Seorang anak akan mengalami perubahan fisik, perubahan pola pikir, dan pematangan fungsi reproduksi pada masa pubertas. Perubahan tersebut dipengaruhi oleh hormon yang berada di dalam tubuh. Hormon merupakan zat yang dihasilkan oleh tubuh untuk mengendalikan proses-proses tertentu dalam tubuh.
Berikut adalah karya hebat anak-anak kelas 6 UPT SD Negeri Wlingi 01 berupa poster digital masa pubertas, meliputi pengertian masa pubertas, ciri-ciri masa pubertas anak laki-laki dan perempuan, serta bagaimana cara menyikapi masa pubertas.
POSTER BY AULIA PUSVITA SARI
POSTER BY BAGUS WAHYU RAMADHANI
POSTER BY BAGUS WAHYU RAMADHANI
POSTER BY MOCHAMAD CHAIRUL IBRAHIM
POSTER BY CHERRYZIA ARCHELITA ZOYA E.P.
POSTER BY DHEA VELINDA PUTRI DWI ANISA
POSTER BY DHEA VELINDA PUTRI DWI ANISA
POSTER BY DWI ANDIKA PUTRA WIJAYA
POSTER BY MUHAMMAD IMRAN NEGARAWAN
POSTER BY TRIAJI FEBRIANA INTAN LESTARI
POSTER BY IVAN RAHMAD RAMADHAN
POSTER BY KIARA AYU JINGGA AISYAWA
POSTER BY LENSI KURNIASARI
POSTER BY LENSI KURNIASARI
POSTER BY LEYNA ERWINA NOVANI PUTRI
POSTER BY MARSHANDA DWI LESTARI
POSTER BY MARSHANDA DWI LESTARI
POSTER BY NADIA AYU VITA NINGRUM
POSTER BY NAVILYIA DUWI ELLY SAPUTRI
POSTER BY RIMA YULIANA DEWI
POSTER BY SYIFA UNA KHANIFA ZAEN
POSTER BY SYIFA UNA KHANIFA ZAEN
POSTER BY YUNANIK SULISTIYA
0 comments:
Posting Komentar