Setiap manusia pasti mempunyai sebuah bakat. Bakat yang dimiliki manusia ada yang masih terpendam dan ada yang sudah tersalurkan. Terkadang ada manusia yang mengeluh bahwa pada dirinya tidak memiliki bakat apa-apa. Hal itu membuat manusia kurang percaya diri. Nah, bagaimana dengan menulis?
Ternyata menulis itu bukan sebuah bakat,
tetapi adalah suatu kebiasaan yang dapat kita asah terus-menerus. Pastinya
sebagai seorang guru wajib dituntut bisa menulis. Menulis di sini maksudnya adalah menghasilkan sebuah
karya produktif yang bisa dinikmati oleh orang lain.
Gambar-gambar berikut adalah
merupakan karya-karya guru berupa kumpulan puisi, kumpulan cerpen, dan novel. Beberapa
karya saya terdapat juga dalam buku
tersebut. Buku “Kumpulan Fiksi Mini Dunia Anak” merupakan kempulan cerpen yang sangat
cocok dikonsumsi olah anak-anak, orang tua maupun guru karena mengandung
pembelajaran yang sangat bermanfaat. Salah satunya adalah berisi tentang
permainan yang menyehatkan untuk anak-anak. Buku yang diterbitkan oleh JejakPublisher tersebut bisa dipesan langsung ke alamat Jejak Publisher atau ke nomor
085771233027 dengan harga terjangku yaitu Rp. 60.000,00. Untuk harga buku "Mawar Terakhir" Rp. 30.000,00 dan "Karena Aku & Kamu Saja tidak cukup Rp. 34.000,00.
Selain itu terdapat sebuah novel horor karya Heru Patria Blitar. Kita ketahui bahwa Blitar merupakan Kota Patria. Kota yang menyimpan sejarah
para pahlawan, salah satunya adalah Supriyadi yang merupakan pejuang PETA.
Blitar adalah tempat makam presiden pertama di Indonesia yaitu Presien Soekarno. Untuk harga novel "Sitingi/: Rp. 80.000,00 sedangkan "Remaja Pewaris Surga" Rp 79.000,00. Buku karya-karya guru di atas bisa dipesan langsung ke nomor 081232462612.
0 comments:
Posting Komentar